Di Awal Tahun Ajaran ini , SMAN 1 Benai mendapat Kesempatan MENJADI Salah Satu Sekolah yang di kunjungi TIM Sosialisasi KIP – KULIAH GOES TO SCHOOL 2022 , dari Forum Mahasiswa Bidikmisi – KIP Kuliah UNIVERSITAS RIAU
Pada Kegiatan tahun ini Sosialisasi bertemakan”GAPAI MIMPI JALUR PRESTASI” menjelaskan bagaimana langkah langkah dan prosedur mendapatkan Beasiswa. KIP-K. Selain itu ,Tim juga menjelaskan bagaimana Alur masuk Perguruan tinggi Negeri Se Indonesia baik itu jalur SNMPTN, SBMPTN dan Mandiri 2022.
Diharapkan Siswa SMAN 1 Benai Mengerti dan Paham Betul bagaiman cara masuk Perguruan tinggi Negeri Se Indonesia sekaligus mendapatkan pemahaman tentang cara memperoleh Beasiswa KIP – K
Sebanyak 208 Siswa Kelas XII SMAN 1 BENAI mendengar dengan Seksama , beberapa peserta di berikan kesempatan memberikan pertanyaan. dan lansung di jawab oleh TIM dengan Jelas dan bisa di mengerti oleh siswa kelas XII SMAN 1 Benai .